Kunjungan Industri SMKN 1 Jenangan Ponorogo di Pabrik Es Panen Mutiara Pakis
Tuban, Jawa Timur – Sebagai bagian dari realisasi program Sekolah Berbasis Kerja (SBG), SMKN 1 Jenangan Ponorogo mengadakan kunjungan industri ke Pabrik Es Panen Mutiara Pakis. Program ini bertujuan untuk menjalin kerjasama yang erat antara institusi pendidikan dan dunia industri, dengan harapan agar para siswa dapat mengenal lebih dekat praktik dunia kerja yang sesungguhnya. Kunjungan …
Kunjungan Industri SMKN 1 Jenangan Ponorogo di Pabrik Es Panen Mutiara Pakis Selengkapnya »